Nama Latin: Gracilaria arcuata Zanardini; Nama Daerah: Ramen (Lombok); Rambukasang (Gracilaria), Garut- Jawa Barat; | Gracilaria arcuata1.jpg |
Spesifikasi: Thalli bulat silindris, licin, warna pirang-hijau, atau hijau jingga. Substansi cartilaginous, menempel pada substrat dengan holdfast berbentuk cakram. Rumpun merimbun di bagian atas dengan percabangan mengecil pada bagian pangkal, ujung runcing. Sebaran: Umumnya tumbuh melekat pada batu dan tersebar di daerah rataan terumbu karang. Potensi: Sebagai sumber agar, protein, vitamin, mineral. Merupakan bahan baku untuk industri agar-agar dalam negeri. Mengandung bahan untuk agar. Untuk Ekspor ke Jepang. Budidaya rumput laut untuk pembuatan agar. Potensi ekonomi 1 ha = 5 ton |
Khasiat Rumput Laut, berbagai informasi mengenai rumput laut dari jenis, manfaat, khasiat untuk kesehatan dan kecantikan, serta produk-produk olahannya.
18 Feb 2011
Gracilaria arcuata Zanardini
Label:
Alga Merah
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar